Berita Properti Hingga 2044, Jasa Marga akan Serahkan 13 Ruas Tol ke Pemerintah 2/19/2020 Hingga 2044, Jasa Marga akan menyerahkan 13 ruas tol kepada pemerintah, karena masa konsesi yang diberikan pemerintah sejak 2004 akan berakhir
Berita Properti Underpass Kentungan Dibuka, PUPR Berharap Akses Ke Objek Wisata Kaliurang Lancar 2/19/2020 Setelah memakan waktu lama, Kementerian PUPR akhirnya menyelesaikan pembangunan Underpass Kentungan Yogyakarta
Berita Properti Program Satu Juta Rumah untuk Tukang Cukur hingga Marbot Masjid 2/18/2020 Program satu juta rumah diberikan bagi mereka yang bekerja di sektor informal seperti tukang cukur, pengemudi ojek, hingga pengurus masjid. Berikut se
Berita Properti Tol Cipularang KM 118 Berpotensi Longsor Lagi, PUPR Alihkan Beberapa Jenis Kendaraan 2/18/2020 Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian PUPR Danang Parikesit mengatakan bahwa pengalihan rute akan dilakukan pada kendaraan Golongan II-V
Berita Properti 7 Pasal Terkait IMB akan Dihapus, Akankah Pengurusan Izin Mendirikan Bangunan Tak Lagi Rumit? 2/18/2020 Diketahui, hal tersebut berdasarkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Cipta Kerja yang diserahkan Pemerintah ke Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
Berita Properti Pemprov DKI Jakarta Tandatangani Proyek Pembangunan MRT Fase II Bunderan HI – Harmoni 2/17/2020 Pemprov DKI Jakarta resmi menandatangani paket kontrak proyek Moda Raya Terpadu (MRT) Jakarta dengan rute Bunderan HI – Harmoni (CP 201).
Berita Properti Groundbreaking April 2020, Pembangunan Tahap I Bandara Kediri Telan Biaya Rp9,2 T 2/17/2020 Groundbreaking pembangunan Bandara Kediri akan dimulai pada April 2020 ini. Untuk tahap 1 diperkirakan akan menelan biaya sekitar Rp9,2 triliun.
Berita Properti Digitalisasi Pelayanan Pertanahan ATR/BPN, Merespon Industri 4.0 dan Mengurangi Penipuan 2/14/2020 Digitalisasi yang dilakukan oleh pelayanaan pertanahan Kementerian ATR/BPN merupakan upaya untuk memberikan pelayanan yang lebih maksimal.
Berita Properti Sekitar 1.377 Rumah akan Tergusur Akibat Reaktivasi Rel Jalur Rangkasbitung-Labuan 2/12/2020 Diperkirakan sebanyak 1.377 rumah akan tergusur akibat dari program reaktivasi rel kereta api jalur Rangkasbitung-Labuan.
Berita Properti Per 12 Februari 2020, Tarif Tol Tangerang-Merak Mengalami Kenaikan 2/12/2020 PT Marga Mandalasakti resmi menaikkan tarif jalan tol ruang Tangerang-Merak mulai dini hari, 12 Februari 2020